|
Penjelasan Marketing Plan B
TIENS INDONESIA |
|
Apa itu Marketing Plan 'B' ?
-
¨Marketing
Plan yang saat ini kita jalankan disebut Merketing Plan A
-
¨Marketing
Plan tambahan disebut Marketing Plan B. Jadi, pada dasarnya Marketing Plan
B adalah marketing plan TAMBAHAN.
-
¨Distributor
yang bergabung di Plan B, harus menjadi distributor Plan A yang memenuhi
kualifikasi di Plan A (termasuk tutup poin, dsb.)
Syarat Aktivasi Plan 'B'
-
¨Distributor
Indonesia yang minimal berperingkat bintang 3
-
¨Distributor
baru yang pada bulan tersebut langsung bergabung di bintang 3
-
¨Syarat
peringkat yang ada dalam Plan B berdasarkan peringkat di Plan A bulan
sebelumnya
-
¨Jangka
waktu aktivasi adalah 1 tahun dihitung pada saat bulan mendaftar sampai
dengan bulan yang sama tahun berikutnya
Keuntungan Marketing Plan 'B'
-
¨Keuntungan
Eceran 15%
-
¨Personal
Rebates 33%
-
¨Unilevel
Bonus (kompres dinamis & tidak terbatas) 33%
-
¨Unlimited
Leadership Bonus (direct, in-direct, generation) 15%
-
¨Bonus
Khusus (Super Luxury Car) 5%
TOTAL PAY OUT : 53%
Keuntungan yang didapatkan member dengan adanya Marketing
Plan B ( jika melakukan aktivasi )
-
¨Bonus
meningkat 30% - 50%
-
¨Peringkat
awal : Bonus belanja pribadi bisa mencapai 33%. Jika dijual dengan harga
konsumen, keuntungan total 48%
-
¨Sense
of Urgency untuk segera menjadi bintang 3
-
¨Tetap
mendapatkan bonus walaupun masih 1 kaki yang jalan
Untuk penjelasan yang lebih lengkap, tanyakan langsung pada
upline leader terdekat Anda. Sukses.
Kembali ke halaman utama